Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2013

Saya

Saya      Perkenalkan nama saya Bagus Nugroho dan biasa dipanggil Bagus. Saya lahir di Bekasi pada tanggal 14 November 1993. Usia saya saat ini 20 tahun. Pendidikan saya dimulai dari TK, SD, SMP lalu SMA. Saat ini saya kuliah di Perguruan Tinggi yaitu Gunadarma. Disana saya mengambil jurusan Sistem Informasi dan mengambil jenjang S1. Saya masih mahasiswa semester 3 dan mendapat kelas di 2KA29. Harapan saya di semester ini dan selanjutnya yang pasti IPK selalu naik. Karena di Gunadarma IPK harus diatas 3 kalau tidak yaa tidak bisa ikut skripsi.        Saya anak pertama dari 3 bersaudara. Saya orang yang termasuk pendiam dan tidak banyak tingkah. Saya lebih suka mendengarkan daripada memberi argumen. Di perkuliahan pun saya merupakan mahasiswa yang pasif. Saya orang yang selalu menghormati orang lain karena saya juga ingin dihormati. Saya orangnya mudah bergaul dan tidak memilih milih dalam berteman. Yang penting saya harus menjaga diri supaya tidak terjerumus ke hal yang negati

Kemampuan Beradaptasi

KEMAMPUAN ADAPTASI            Dalam kehidupan sehari-hari kita pasti bakal menemukan orang-orang baru di sekeliling kita. Dan kita pun hatrus bisa beradaptasi dengan mereka. Dan dalam kehidupan sehari-hari pun pasti kita tidak hanya berdiam diri saja. Kita pasti bepergian ke suatu tempat untuk suatu keperluan. Atau contoh terdekatnya jika kita memasuki suatu lingkungan baru, baik itu sekolah, kampus, perkantoran atau apapun itu kita sangat membutuhkan suatu kemampuan untuk beradaptasi.         Tidak hanya untuk manusia, semua makhluk hidup pun membutuhkan suatu adaptasi. Karena pada definisinya, Adaptasi merupakan usaha manusia untuk menyesuaikan diri dengan tingkat, tempat, dan kondisi yang berbeda. Asumsi dasar adaptasi berkembang dari pemahaman yang bersifat evolusionari yang senantiasa melihat manusia selalu berupaya untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan alam sekitarnya, baik secara biologis/genetik maupun secara budaya. Baik itu binatang, tumbuhan, manusia semua membu